Saturday 2 January 2016

DEFINISI PEMAKAIAN FORMAL

Jenis pakaian biasanya dipakai untuk suasana yang sifatnya rasmi. Orang-orang yang bekerja di instanti mengikut aturan untuk mengenakan baju seragam sebagai busana formalnya. Selain itu,seragam busana kerja seperti kemeja,dasi,blus,rok dengan potongan simple,jas,blazer ini termasuk dalam kategori busana formal.

Alas kaki dalam pengunaan busana formal juga disesuaikan. Sepatu pantofel atau sepatu tertutup dengan hak sedang bisa digunakan sebagai kesatuan yang 'macthing' dalam berpakaian formal. Pemilihan warna pada busana formal biasanya cenderung warna yang sifatnya kaku seperti hitam,abu-abu,putih,coklat tua,biru tua atau krem. Untuk acara yang sifatnya tradisional batik juga bisa digunakan sebagai pakaian formal.




No comments:

Post a Comment